Tampik cantik dan menarik memang idaman dan keinginan bagi setiap wanita, tampil cantik dengan langkah dan cara yang sehat dan alami dapat Anda dapatkan dengan mudah , karena tidak hanya kosmetik saja yang mempercantik diri Anda. Nah pagi ini Portal Kesehatan Webunic akan membagikan tips , cara dan langkah sehat untuk tampil cantik dan menarik.
Semoga berguna dan bermanfaat iya~
Baca juga
6 Cara Ampuh Menghilangkan Bau Badan
6 Cara Ampuh Mengatasi Ketombe
6 Manfaat Mentimun Untuk Kecantikan
1. Senyuman
Senyuman yang ikhlas dan asli dari diri Anda dapat membuat perasaan mood lebih baik dan aura kecantikan dalam diri tubuh akan terpancar ketika seseorang tersenyum. Jadi perbanyaklah senyuman-senyuman ikhlas untuk tampil lebih menarik dan cantik.2. Olahraga Teratur
Olahraga teratur tiap hari minimal 30 menit dapat membuat tubuh menjadi lebih sehat dan bugar , hal ini akan menambah kecantikan dalam diri Anda. Gunakan waktu luang di pagi hari untuk jogging , bersepea maupun jalan sehat.3. Menghirup Aroma Segar
Menghirup aroma segar di percaya dapat meningkatkan mood baik Anda , salah satunya aroma mawar dan jeruk. Anda juga bisa gunakan parfum yang beraroma mawar untuk meningkatkan mood dan rasa percaya diri Anda agar tetap tampil cantik dan menarik.4. Makanan Sehat
Konsumsi makanan yang sehat seperti makanan yang mengandung banyak vitamin maupun buah-buahan dan sayuran juga dapat mempercantik diri. Tubuh yang sehat akan memancarkan kecantikan yang alami juga.5. Cukupi Kebutuhan Air Putih
Mencukupi kebutuhan air putih juga sangat baik untuk kecantikan , air putih berguna untuk melembabkan kulit dan mencegah terjadinya dehidrasi. Konsumsilah air putih minimal delapan gelas dalam sehari.6. Tidur Yang Cukup
Tidur yang cukup dapat menyegarkan pikiran , menenangkan dan menghilangkan beban-beban pikiran setelah aktivitas seharian. Kurang tidur juga dapat memicu timbulnya jerawat pada wajah , jadi cukupilah kebutuhan tidur Anda , tidur yang baik minimal tujuh jam setiap hari.![]() | |
6 Langkah Sehat Untuk Tampil Lebih Cantik & Menarik |
Baca juga
6 Cara Ampuh Menghilangkan Bau Badan
6 Cara Ampuh Mengatasi Ketombe
6 Manfaat Mentimun Untuk Kecantikan

Judul: 6 Langkah Sehat Untuk Tampil Lebih Cantik & Menarik
Rating: 10 out of 10 based on 24 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh Unknown
Semoga Portal Kesehatan Webunic Bermanfaat Untuk Anda
Rating: 10 out of 10 based on 24 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh Unknown
Semoga Portal Kesehatan Webunic Bermanfaat Untuk Anda
0 komentar:
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.